- November 16, 2022
- Posted by: Pengelola Web 2 Disdik
- Category: Pameran Inovasi Kalteng Berkah 2022, Pendidikan
No Comments
DisdikMC – Palangka Raya, pada kesempatan Pameran Inovasi Pendidikan Kalteng Berkah SMA/SMK/SLB Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2022, Stand MKKS SMK Kab. Kotawaringin Barat ingin menyampaikan pesan kepada kita semua agar “Bersama kita bisa merawat Bumi.”
Tema Stand MKKS SMK Kab. Kapuas adalah “Save our Earth.”
Banyak produk unggulan yang dipamerkan di Stand MKKS SMK Kab. Kotawaringin Barat, diantaranya :
- Sabun, Shampoo Eco Enzyme, Handsanitizer
- Obat tradisional
- Amplang tenggiri, aneka olahan makanan, aneka snack jamur
- Kerajinan tangan berupa gantungan kunci
- Kerajinan tangan dari limbah kayu/akrilik
- Gula merah dari aren
- Obat luar Eco Enzyme
- Sambal seafood
- Buku karya guru dan siswa
Dengan memanfaatkan sumber daya alam sekitar termasuk limbah organik melalui recycle menjadi sebuah benda baru yang bermanfaat sekaligus menjadi usaha untuk menjaga dan merawat bumi kita.